home

Tutorial

Tutorial edit foto menjadi lebih bagus atau jelas saya menggunakan aplikasi Alight Motion di Android, namun saya download lewat link bukan di google play store, karena di google play store ada item yang terkunci juga ada watermark-nya. 

note: gambar apapun filternya bisa saja berbeda dari punya saya, khususnya yang filter PSD dan filter Soft.

Rumus/efek apa saja yang digunakan: 
1. Filter PSD: 
  • tambah foto sesuai keinginan
  • tambah bentuk persegi atau apapun 
  • di bagian atas kanan terdapat titik tiga klik itu dan pilih yang stretch to screen untuk persegi tersebut bisa memenuhi/menutupi foto yangkita pilih tadi 
  • klik perseginya, cari efek cari yang copy background 
  • tambah efek lagi yang ambang/threeshold 
  • threeshold=0,12  feather= 0,70  mode blending= multiply 
  • tambah efek lagi namanya pemetaan ulang channel (RGB)/channel remap (RGB) 
  • Rumus= R=R G=G B=G A=A
  • sebenarnya filternya sudah lebih berwarna namun jadi soft, kalau suka soft begini saja cukup, kalau ingin hd atau ditambahkan efek pertajam/sharpen akan seperti punya saya. 
  • Maka tambah persegi lagi lakukan hal yang sama hingga copy background 
  • efeknya gaussian blur, kekuatan= 0,145 
  • tambah efek lagi papara/gamma / exposure, exposure= -0.89 gamma= 1,230 offset -0,01 
  • ke bagian blending/opacity cari yang perbedaan(nomer 3 dari bawah) pilih yang subtract 
  • tambah persegi lagi, tidak perlu copy background 
  • blending/opacity-nya yang kontras(tepat di atasnya perbedaan) pilih yang overlay 
  • tambahkan efek sharpen/pertajam, kekuatan/strength= 0,05 radius= 9,9 
  • filter sudah jadi, ekspor foto dengan pencet yang pojok kanan atas sebelah ikon pengaturan pilih yang frame saat ini sebagai PNG dan ekspor selesai ekspor klik yang save supaya tersimpan di galerimu
2. Filter HD:
  • tambah foto sesuai keinginan       
  • tambah persegi bagian atas kanan terdapat titik tiga klik itu dan pilih yang stretch to screen untuk persegi tersebut bisa memenuhi/menutupi foto yangkita pilih tadi 
  • klik perseginya, cari efek cari yang copy background 
  • efeknya gaussian blur, kekuatan= 0,145 
  • tambah efek lagi papara/gamma / exposure, exposure= -0.89 gamma= 1,230 offset -0,01 
  • ke bagian blending/opacity cari yang perbedaan(nomer 3 dari bawah) pilih yang subtract 
  • tambah persegi lagi, tidak perlu copy background 
  • blending/opacity-nya yang kontras(tepat di atasnya perbedaan) pilih yang overlay 
  • tambahkan efek sharpen/pertajam, kekuatan/strength= 0,05 radius= 9,9 
  • filter sudah jadi, ekspor foto dengan pencet yang pojok kanan atas sebelah ikon pengaturan pilih yang frame saat ini sebagai PNG dan ekspor selesai ekspor klik yang save supaya tersimpan di galerimu

0 comments:

Posting Komentar